Menambah User dan Menjadikan Menjadi User Root

 

Step1#: Tambah User

Masuk ke server menggunakan user root menggunakan ssh
# adduser sayaadmin
# passwd passwordsayaadmin

Step2#: Ubah User Menjadi User Root

# usermod -aG wheel sayaadmin

Step3#: Testing

Masuk ke server dengan user sayaadmin menggunakan ssh

login            : sayaadmin
password     : passwordsayaadmin
# sudo su
Congratulations sayaadmin sudah menjadi root

Step4#: Tips & Trik

Untuk dapat mengakses file di ftp yang hanya bisa dilakukan oleh root seperti folder httpd maka masuk ke folder httpd 
# cd /etc/httpd
# ls
disana terlihat ada folder conf, izinkan untuk bisa diakses melalui FTP 
# sudo chmod -R ugo+rw conf
Untuk keluar dari user root ketik exit

#janganlupangopi




Belum ada Komentar untuk "Menambah User dan Menjadikan Menjadi User Root"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel